Welcome to our site

Terimakasih karena sudah mengunjungi situs blog RocketSablon yang kecil ini. Kami ingin dapat membantu anda dalam hal pembuatan desain dan sablon kaos. Untuk kebutuhan promosi, merchandising, komunitas, event, dsb. Silahkan melihat portfolio yang sudah pernah kami kerjakan, dan jangan ragu bertanya kpd kami.

Bike To Work for bazaar (BTW)

Sebenernya sih ini bukan kaos resmi dari Komunitas Bike To Work, cuma yang punya project ini berniat memproduksi beberapa desain yang berkonsep Sepeda dan lingkungan. Makanya ga tercantum komunitas BTW di kaos ini. Desainnya umum dan ga BTW bgt,, siapa yang suka bersepeda dan berniat baik menurunkan tingkat polutan dsb-nya yang dikarenakan penggunaan kendaraan bermotor, boleh jadi pakai kaos ini.

Desainnya top markotop bgt deh,, membawa arti dan makna tertentu seperti : "Burn Fat, Not Oil", "Recycle", dan "Share The Road", benar benar ngena bangettt,, mengingatkan kita untuk sadar menghemat energi, daur ulang sampah organik & non organik, dan berbagi jalan kepada sesama pengguna jalan lainnya, ex: pengguna sepeda, pejalan kaki.

Kaos yang ini nih memang patut diacungin jempol deh,, karena emang pada pertamanya tuh kaos dibuat karena efektif membawa dan menyebarkan pesan dan ajakan lewat desain yang tertempel di kaos.

Spesifikasi :
Jenis Sablon : Rubber (GL)
Naik Warna : Mix
Cetak : Depan (folio)
Qty : 156 kaos (mix, terbagi dalam beberapa desain).

Gambar desain + kaos sudah jadi :








pics new :








0 comments:

Post a Comment